"A man behind the lights". Agus Setiawan
Sore itu, kaki-kaki kita menjejal tanah Berlari tanpa lelah, mengejar bola teriakan semangat riuh memenuhi udara Terjatuh, tak mengapa malah tertawa Lapangan hijau di tengah desa adalah arena yang murah meriah Disitu semua terukir indah masa kecil nan bahagia bermain bola.
“Aku tersenyum, berhasil membuat langit malam cemburu pada kami yang tetap benderang meski mentari telah pergi!”
KETIKA berbicara tentang perempuan maka sosok perempuan yang paling terkenal di Indonesia adalah R.A Kartini. Seorang pejuang perempuan yang membawa visi dan misi untuk kemajuan perempuan dan kesamaan kedudukan dalam keluarga juga dalam pendidikan. R.A Karitini tidak diizinkan untuk melanjutkan sekolahnya ke pendidikan yang lebih tinggi setelah tamat dari sekolah rendah. Hal ini tentu sangat…
“Menebas batang usia hingga akhirnya batang itu habis dan jiwa meninggalkan raga”
MARI bayangkan sebuah peristiwa dua puluh dua tahun silam, tepat lima hari setelah ulang tahun kemerdekaan Republik Indonesia yang keempat puluh enam. Seorang wanita dengan tertatih, bertarung nyawa, antara hidup dan mati, memperjuangkan kelahiran anaknya yang dikandung dalam rahim selama kurang lebih sembilan bulan. Seorang lelaki separuh baya, berharap cemas menantikan kelahiran bayinya, berjalan kesana-kemari,…
AGUSTUS ADALAH BULAN KEMERDEKAAN, tanggal 17 agustus adalah tanggal bersejarah bagi negeri ini. Enam puluh delapan tahun yang lalu semua pahlawan-pahlawan bangsa sudah mengorbankan segenap jiwa dan raga untuk memperjuangkan sebuah keinginan yang tulus, mengibarkan Sang Merah Putih di tanah ibu pertiwi. Enam puluh delapan tahun berlalu, luka-luka itu, darah, air mata semua telah tertinggal…
LEBARAN kali ini saya harus berlapang dada sebab tak bisa merayakannya bersama keluarga di rumah. Lebaran kali ini bertepatan dengan jadwal kerja, semoga Allah swt membalas dengan kebahagiaan yang berlipat ganda. Berkah hari kemenangan berhamburan dimana-mana, mudah-mudahan kita semua mengambil hikmah dengan baik. Mungkin inilah kenyataan hidup yang ada, menjadi seorang Koki Listrik adalah pekerjaan…