"A man behind the lights". Agus Setiawan
Jika hari ini adalah hari terakhirku maka sajak ini adalah kalimat pengganti diri ketika mimpi-mimpiku tak dikenang lagi ketika orang-orang sudah tak lagi menyebut namaku Jika hari ini adalah hari terakhirku tak usah bersedih hati, bila tak bisa bertemuku lagi sebab kepulangan akan mengantarkan kita pada rumah masing-masing Sayang, jika hari ini adalah hari terakhirku…
BEKERJA di Pembangkit Listrik yang tak kenal waktu membuat rencana merayakan hari raya Idul Fitri bersama keluarga menjadi tertunda, pasalnya kemungkinan besar untuk bisa pulang ke rumah saat Lebaran sangatlah sedikit. Tahun ini, sudah jelas sebagian besar karyawan akan berada di tempat kerja untuk melaksanakan tugas seperti biasa, tak kenal lebaran ataupun liburan. Beruntunglah bagi…
“If you were the light, then I am your electricity”. #ilovepowerplant
Cepat sekali, sekejap mata saja semua berlalu bak satu tarikan nafas menyisakan puing-puing tak bernyawa Lidah si jago merah menelan rumah Hangus merengus hampir merenggut nyawa Hilang sudah tempat peraduan dikala lelah menjadi abu berkalang tanah Tentang musibah siapa yang bisa menduga? dan kehilangan mungkin hanya sementara Tapi kawan, aku tak pernah kehilangan rumah sebab…
“If the night is a time to have rest. For you, I’m a day without night.” #ilovepowerplant
TIGA TAHUN lalu, saya selalu memandang penuh harap kala menatap sebuah pengukus raksasa yang hampir saya lalui setiap hendak pergi bekerja. Bangunan kokoh yang berdiri diatas pondasi baja, dililit penuh banyak pipa uap yang bertekanan tinggi. “Akankah saya bisa bekerja disana suatu hari nanti?”. Lalu seorang karyawan yang juga adalah Senior saya menjawabnya: “Karyawan dengan…
TAHUN LALU, tepat pukul 1 dinihari saya segera melepas lelah dengan membaringkan tubuh diatas kasur setelah menunaikan tugas 9 jam bekerja. Alarm sudah diatur agar berdering kencang pada pukul 3. Lalu terpejamlah mata saya, nyenyak sekali bahkan ketika alarm yang saya atur berdering kencang sekalipun saya masih menghiraukannya dengan menekan tombol snooze sebanyak 3 kali….